Category : Berita Utama
TELUK KUANTAN - Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi, menggelar upacara peringatan Hari Pahlawan ke-73 di Lapangan Limuno Teluk Kuantan, Senin (12/11/2018). Bupati Kuansing Drs.H.Mursini,M.Si bertindak sebagai inspektur upacara. Dalam amanatnya, Bupati...
Lanjutkan membaca..KUANSING - Senin malam, resmi sudah Fibri Karpiananto pindah tugas dari Kabupaten Kuantan Singingi setelah rentetan acara Sertijab Jumat kemaren di Mako Brimob Pekanbaru, dan Senin paginya acara perpisahan di Mapolres Kuansing bersama jajaran polres, serta di tutup...
Lanjutkan membaca..PEKANBARU - Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi Selasa (30/10/2018) menandatangani perjanjian Kerjasama Pembentukan Produk Hukum Daerah bersama dengan Kakanwil Kemenkumham Provinsi Riau. Penandatanganan kerjasama ini bersempena upacara peringatan hari...
Lanjutkan membaca..PEKANBARU – Bupati Kuantan Singingi Drs.H.Mursini,M.Si menghadiri acara talk show Pengelolaan Bentang Alam Bukit Rimbang Baling. Acara yang diselenggarakan di Hotel Pangeran Pekanbaru pada Selasa (30/10/2018) sekaligus dilakukan penandatanganan komitmen...
Lanjutkan membaca..Teluk Kuantan - Sebanyak 180 Anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) se Kabupaten Kuansing mengikuti pembukaan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) dan Study Banding yang diselenggarakan oleh lembaga Sinergi Indeks Indonesia (SII) bekerja sama dengan Asosiasi...
Lanjutkan membaca..